• Minggu, 24 September 2023

Rowoon Tulis Surat Buat Penggemar Setelah Putuskan Keluar dari Group Idol SF9

- Senin, 18 September 2023 | 20:26 WIB
Rowoon Tulis Surat Buat Penggemar Setelah Putuskan Keluar dari Group Idol SF9. (Instagram @ewsbdi)
Rowoon Tulis Surat Buat Penggemar Setelah Putuskan Keluar dari Group Idol SF9. (Instagram @ewsbdi)

METROJAMBI.COM - Aktor sekaligus idol tampan Rowoon resmi keluar dari group SF9. Kabar tersebut disampaikan langsung oleh agensi FNC Entertainment pada tanggal 18 September 2023.

Kontrak Rowoon dan SF9 bersama agensi FNC Entertainmnet berakhir pada tanggal 18 September 2023, sejak kontrak tujuh tahunnya 2016 silam.

Rowoon memutuskan untuk tidak memperpanjang kontrak, sementara group SF9 tetap melanjutkan aktivitas mereka dengan delapan member tanpa Rowoon.

Baca Juga: Langganan Genre Fantasi! Ini Deretan Drama Korea yang Dibintang Rowoon, Seru Banget Untuk Ditonton

Kendati demikian, agensi FNC Entertainment tetap meminta penggemar mendukung mereka meski kini Rowoon dan SF9 tidak bersama lagi.

Tentu saja kabar Rowoon keluar dari group SF9 mengejutkan fans dan membuat mereka bertanya-tanya tentang apa yang terjadi pada Rowoon dan SF9.

Rowoon selaku pihak yang sedang hangat dibicarakan publik pun menulis surat khusus penggemar, secara spesifik ia menyampaikan permintaan maaf atas keputusannya terhadap SF9.

Baca Juga: Keasikan Main Drakor, Rowoon Putuskan Hengkang dari Group Idol SF9

Berikut adalah isi surat Rowoon lengkap yang ia tulis melalui aplikasi Fan Café, dikutip dari naver.com, pada hari Ssenin (18/9/23).

“Halo ini Rowoon. Saya banyak memikirkan kata-kata apa yang harus saya gunakan untuk memulai. Sejujurnya juga saya merasa takut untuk menulis pertama kalinya setelah sekian lama”.

“saya rasa saya menjadi lebih terbiasa bersikap lebih ketat pada diri sendiri saat melakukan aktivitas terjadwal dan menghadapi tantangan baru”.

Baca Juga: Ditinggal Member Hyung Wamil, Ternyata Momen Kecil Ini yang Dikangenin Jungkook dari BTS. Bikin Terharu

“Ada juga rasa frustasi karena tidak mampu menyelesaikan kesalahpahaman satu persatu, dan sambil berpikir bahwa suatu hari ketulusanku akan tersampaikan, hari-hari ketika aku fokus pada pekerjaan yang harus segera kulakukan”.

“tentu saja, saya memahami bahwa saya mungkin menerima banyak kebencian sebanyak saya menerima dukungan dan perhatian, tapi saya merasa saya sedikit lembut”.

Halaman:

Editor: Dewi Pratiwi Sukmawati

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X