• Minggu, 24 September 2023

Hadiri dan Meriahkan Job Fair Merdeka Berkarir, Diikuti 55 Perusahaan dan Tersedia 500 Loker

- Selasa, 19 September 2023 | 07:54 WIB
Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Jawa Timur gelar Job Fair Merdeka Berkarir yang akan diikuti 55 perusahaan dan tersedia 500 Loker dalam dan luar negeri (Ig @kemnaker)
Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Jawa Timur gelar Job Fair Merdeka Berkarir yang akan diikuti 55 perusahaan dan tersedia 500 Loker dalam dan luar negeri (Ig @kemnaker)

METROJAMBI.COM - Ada kabar baik bagi pencari kerja yang sedang membutuhkan lowongan kerja (loker) di area Jawa Timur.

Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Jawa Timur akan mengadakan kegiatan Job Fire yang akan menyediakan banyak lowongan kerja bagi masyarakat di Jawa Timur.

Sebanyak 55 perusahaan akan ikut dalam Job Fair ini dan tersedia 500 lowongan kerja untuk dalam dan luar negeri dengan 4000 kebutuhan kerja.

Baca Juga: Kejaksaan RI Buka Layanan Bantuan Penerimaan CASN 2023, Berikut Daftar Nomor Helpdesk di 33 Kejaksaan Tinggi

Baca Juga: Red Velvet Umumkan Jadwal Comeback Ditengah Gempuran Isu Hengkang dari Agensi SM Entertainment

Kegiatan Job Fair 2023 ini akan berlangsung selama dua hari, yaitu pada hari Selasa - Rabu (19 September sampai 20 September 2023).

Job Fair 2023: Merdeka Berkarir yang diadakan di Galaxy Exhibition Center ini dalam rangka menyambut HUT ke-78 Pemerintah Provinsi Jawa Timur.

Perlu diingat bahwa acara Job Fair ini akan dibuka mulai pukul 11.00-15.30 WIB.

Baca Juga: Ketua Bappilu DPD Gerindra Jambi Sebut Dukungan Demokrat Kepada Prabowo Memiliki Dua Makna, Apa Itu?

Baca Juga: Pertempuran TikTok Live Lawan Shopee Live Semakin Sengit, Siapa Jadi Jawara Live Shopping di Indonesia?

Bagi pencari kerja yang berada di area Jawa Timur dapat mengikuti kegiatan ini dan mencari lowongan kerja yang diinginkan.

Untuk informasi lain terkait Job Fair dan pendaftarannya bisa diakses di https://jobfair.kemnaker.go.id/

Demikian info Job Fair kali ini, semoga bermanfaat dan tetap semangat.***

Baca Juga: 10 Rekomendasi Motor Listrik Terbaik, Gahar dan Futuristik. Cek Harganya

Editor: Herma Yulis

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X